MEDIAWARTA.COM, GOWA – Fotografer mediawarta.com, Yusuf Amri, mengabadikan suasana wahana Gowa Discovery Park (GDP) yang berada di kawasan bersejarah Benteng Somba Opu, Sulawesi Selatan. Wahana GDP memiliki konsep yang memadukan wahana waterboom dan taman burung.
MediaWarta Drone: Gowa Discovery Park

Comment