MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Meski sempat terlihat Ardan Aras yang menyentuh bola, namun Panpel Pertandingan menetapkan Lamine Diarrassouba sebagai pembobol gawang Barito Putra.

Satu gol yang dihasilkan Lamine di menit 59 babak kedua, berhasil membuat PSM Makassar, mengamankan tiga poin di Stadion Andi Mattalatta, Sabtu (21/5/2016).
Hasil ini membuat PSM Makassar mengoleksi enam poin. Sejauh ini, PSM Makassar sudah melakoni empat laga pertandingan.
Comment