MEDIAWARTA, MAKASSAR – Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) kota Makassar melakukan Koordinasi data Tim Reviu APIP.
Kegiatan ini digelar di di Ruang Sekretaris Bappeda, Kamis (27/4/2023).
Koordinasi yang dilakukanĀ Bappeda MakassarĀ ini terkait RKPD Kota Makassar Tahun 2024.
Dalam kegiatan ini, 9 staf Bappeda turut serta dalam rapat Koordinasi data Tim Reviu APIP.
Comment