Organisasi internasional asal Inggris untuk hubungan budaya dan kesempatan pendidikan British Council menggandeng 5ToMidnight sebagai mitra dalam menggelar pertunjukan seni teater kontemporer sebagai bagian dari rangkaian kegiatan British Council UK/Indonesia (UK/ID) Season 2016-2018 yang akan dimulai di Makassar.

Guruji Oleh Dewi Lestari MEDIAWARTA.COM – Ada yang janggal dari wajahmu, tapi aku tak pernah […]

Sedap Malam Oleh Andini Haryani MEDIAWARTA.COM – Tamu terakhir. Kutengokkan kepala ke kanan. Suami. Kutengokkan […]