MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Sejumlah jurnalis dan pewarta foto yang bermaksud meliput gladi pelantikan calon kepala daerah dan wakil terpilih di Baruga Patingalloang Rumah Rumah Dinas Gubernur Sulawesi Selatan diusir petugas, yang berjaga di depan gerbang. Alasannya, kegiatan tersebut tertutup, tidak untuk diliput. “Silahkan di luar pak, ini sudah kita atur. …
Read More »Pelataran Lego-Lego Rampung, Gubernur Nurdin Abdullah: Selanjutnya Kita Selesaikan Masjid 99 Kubah
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Gubernur Sulsel, Prof HM Nurdin Abdullah meresmikan Pelataran Kawasan Kuliner Lego-lego di Kawasan Center Point of Indonesia (CPI) Makassar, Rabu (10/2/2021). Ia menyebut, dengan kolaborasi antar berbagai pihak, Pelataran Lego-lego rampung dalam kurung waktu empat bulan, terhintung sejak 23 Oktober 2020 hingga peresmiannya. “Kita bersyukur, hari ini …
Read More »DPMPTSP Sulsel: Triwulan IV 2020, Realisasi Investasi Sebesar 3,9 Triliun
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) melalui DPMPTSP, mencatatkan realisasi investasi pada triwulan IV tahun 2020, sebesar Rp3,9 triliun. Itu terdiri dari PMA (Rp1,29 triliun) dan PMDN sebesar Rp 2,6 triliun. Kepala Dinas PMPTSP Sulsel, Jayadi Nas mengatakan, secara akumulatif sepanjang periode Januari hingga Desember 2020, baik melalui …
Read More »REKTOR UNIBOS TANDATANGANI KERJASAMA DENGAN PEMPROV SULSEL
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Universitas Bosowa kembali lakukan penandantanganan kerjasama dalam rangka pengembangan penelitian dan pengabdian masyarakat. Kerjasama ini dilakukan antara Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dengan Lembaga layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah IX Sulawesi dan Gorontalo, Kopertis Wilayah VIII dan Perguruan Tinggi Negeri/Swasta/Keagamaan Islam Swasta Se-Sualawesi Selatan salah satunya yaitu Universitas …
Read More »Setelah DKI Jakarta, Provinsi Gorontalo Nyusul Adopsi Program Duta Wisata Covid-19 Sulsel
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Program wisata Duta Covid-19 yang diinisiasi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulsel terus dilirik oleh pemerintah pusat. Bahkan, mulai diadaptasi untuk diterapkan pronvisi lain secara nasional. Provinsi Gorontalo misalnya, secara khusus datang berkunjung ke Sulsel melakukan studi wawasan untuk belajar tata pengelolaan program wisata duta COVID-19 Sulsel. Kedatangan Pemerintah Provinsi …
Read More »Telkomsel Bersama Pemprov Sulsel Hadirkan Kartu Perdana Internet Merdeka Belajar
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Melanjutkan komitmen dalam mendukung proses pembelajaran jarak jauh di masa yang penuh tantangan ini dan sebagai bagian dari BUMN, bersama Telkom Group, Telkomsel mendukung program pemerintah dengan menghadirkan inovasi produk. Untuk itu, bersama Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan, Telkomsel meluncurkan Kartu Perdana Internet Merdeka Belajar, Selasa (1/9/2020) sebagai …
Read More »Armada Mobile PCR Sulsel, Sejam Deteksi Hasil
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan kini memiliki mobil mobile combat (keliling) Polymerase Chain Reaction (PCR). Diresmikan langsung oleh Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah di Rumah Jabatan Gubernur Sulsel, Rabu (12/8/2020). Nurdin Abdullah mengatakan, penyediaan mobil ‘mobile combat’ PCR hadirnya sebagai bentuk upaya untuk melakukan tes secara …
Read More »Pemprov Sulsel Mulai Lakukan Revitalisasi Penataan Aset di CPI
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan secara serius memulai tahap revitalisasi Center Point of Indonesia (CPI) yang terletak di jantung ibu kota Sulawesi Selatan ini. Bersama Kejaksaan Tinggi Negeri, Badan Pertanahan Nasional dan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Sulsel serta Pemerintah Kota Makassar, Pemprov mulai menelisik asset lahan …
Read More »Gubernur – Balai PTD Bahas Progres Proyek Infrastruktur Laut dan Darat di Sulsel
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Gubernur Sulawesi Selatan, Prof HM Nurdin Abdullah dengan Kepala Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD) Wilayah XIX Sulselbar, Adi Pracoyo membahas progres Infrastruktur laut dan darat di Sulsel. Pada kesempatan ini Gubernur Sulsel, Prof HM Nurdin Abdullah selain pembangunan infrastruktur jalan, dermaga, terminal dan kapal laut, juga diharapkan ada …
Read More »Nurdin Abdullah Libatkan 1.000 Tokoh Agama dalam Penanganan Pandemi Covid-19
MEDIAWARTA.COM, MAKASSAR – Upaya Pemprov Sulsel dalam menangani pandemi Covid-19 terus berlanjut. Kali ini, Gubernur Sulsel Prof HM Nurdin Abdullah kini melibatkan 1.000 tokoh lintas agama sebagai tim edukasi. Para tokoh lintas agama mengikuti Orientasi atau Edukasi Covid-19 di Swiss Belhotel, Senin 27 Juli 2020. Dan akan berlangsung selama 10 …
Read More »